Senin, 17 November 2025

MENU

Tausiyah Agama Mengisi Momentum Bulan Puasa di SD Negeri 2 Maur.

MURATARA | DETAKNEWS – Di Bulan Suci Ramadhan Kegiatan yang dilakukan oleh SD Negeri Maur guna mengisi momentum Ramadhan ialah dengan Sholawat bersama oleh seluruh peserta didik dan guru-guru yang hadir serta mendengar tausiyah agama.

Selain sholawat bersama, Tausiyah agama yang disuguhkan oleh Ustadz Robianto Pimpinan Ponpes Darus Somad Maur.

Dalam ceramahnya Ustadz Robianto tersebut memberikan pemahaman kepada siswa tentang puasa beserta manfaat yang diperoleh jika kita menjalankan ibadah puasa.

Para Murid SDN 2 Maur mendengarkan Tausiyah agama dari Ustadz Rabianto (Foto: RVN)

“ Apalagi Bulan Puasa adalah kegiatan menahan diri untuk tidak makan, minum, dan segala hal yang dapat menyebabkan batalnya puasa. Jika kita menjalankan ibadah puasa maka dosa kita akan dihapuskan, memperoleh ketakwaan, serta mendapatkan pahala.” Jelas Ustadz Robi di hadapan Murid SDN 2 Maur.

Lebih lanjut dia berharap agar siswa mulai belajar untuk berpuasa.

“ Melatih berpuasa harus dilakukan sejak dini, agar nantinya kita semua terbiasa untuk melakukannya.” Ujarnya.

Abdullah Muttakin, S.Pd., M.Pd Kepala Sekolah SDN 2 Maur menerapkan selama bulan ramadhan sebelum memulai kegiatan belajar mengajar maka akan diisi dengan kegiatan keagamaan terlebih dahulu seperti mengaji dan pemahaman nilai keagamaan kepada para Murid.(RVN)

Terpopuler

Dr. Zainubbi Yahya, S.Pd.,A.IV., M.Si., C.MSP, Raih Gelar Doktor Ilmu Lingkungan Pada Sidang Pasca Sarjana UNSRI
02 Aug

Dr. Zainubbi Yahya, S.Pd.,A.IV., M.Si., C.MSP, Raih Gelar Doktor Ilmu Lingkungan Pada Sidang Pasca Sarjana UNSRI

PALEMBANG | DETAKNEWS - Sidang Terbuka Promosi Doktor hari ini no Jum'at (03/08/2024) merupakan bentuk dari seorang yang telah berhasil

Bupati Muratara : Perlu adanya Tenaga Kearsipan yang Hebat apalagi Aplikasi Srikandi Sudah Launching.
29 Feb

Bupati Muratara : Perlu adanya Tenaga Kearsipan yang Hebat apalagi Aplikasi Srikandi Sudah Launching.

MURATARA | DETAKNEWS -Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara) melakukan Louching Aplikasi Srikandi yang di hadiri langsung

Kades Suka Karya Salurkan BLT DD ke 46 KPM
11 Sep

Kades Suka Karya Salurkan BLT DD ke 46 KPM

Musirawas•detaknews.net - Hari ini Rabu (11/9/2024) Pemerintah Desa Suka Karya Kecamatan STL. Ulu Kabupaten Musirawas melaksanakan penyaluran BLD-DD tahun 2024

Pemprov Sumsel Pastikan Perda Pola Kemitraan Perkebunan Tahun 1998 Masih Berlaku, Jadi Payung Hukum Perlindungan Petani Plasma
31 Oct

Pemprov Sumsel Pastikan Perda Pola Kemitraan Perkebunan Tahun 1998 Masih Berlaku, Jadi Payung Hukum Perlindungan Petani Plasma

PALEMBANG | DETAKNEWS – Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan menegaskan bahwa Peraturan Daerah Provinsi Daerah Tingkat I Sumatera Selatan Nomor 17 Tahun

Devi-Yudi Paslon No 2 Makin Melomong Terbukti Kampanye di Kelurahan Karang Jaya Massa Membludak
24 Oct

Devi-Yudi Paslon No 2 Makin Melomong Terbukti Kampanye di Kelurahan Karang Jaya Massa Membludak

MURATARA | DETAKNEWS - Gemuruh Sambutan meriah mewarnai kampanye calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara) H.

Devi Arianto : Progress Pembangunan Perkantoran DPRD Muratara Sudah Mencapai 80 Persen.
26 Feb

Devi Arianto : Progress Pembangunan Perkantoran DPRD Muratara Sudah Mencapai 80 Persen.

MURATARA | DETAKNEWS - Ingin memastikan pembangunan Kantor DPRD Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara) di komplek perkantoran Bupati Muratara dibangun

error: Content is protected !!

Menu

berita

Lainnya

© 2025 Media detaknews.net. All rights reserved. Design by sukaweb.site