Kamis, 20 November 2025

MENU

SDN 5 Muara Rupit Peringati Hardiknas Tahun 2024, serta Gelar Fashion Show

MURATARA |  DETAKNEWS – Dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas), SD Negeri 5 Muara Rupit yang merupakan gabungan 1 Gugus, Gugus 3 Kecamatan Rupit diantaranya SDN 2,5,6 Muara Rupit Sama SDN Talang Unggar Upacara Bendera pada Kamis (02/05/2024).

Sekolah yang berlokasi di Kelurahan Muara Rupit Kecamatan Rupit Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara) Provinsi Sumatera Selatan menggelar upacara sekira pukul 07.30 WIB.

Kepala Sekolah SD Negeri 5 Rupit Harlin Anggraini,SPd mengatakan, dalam pelaksanaan upacara tersebut tak lain guna memperingati Hardiknas, setelah upacara akan digelar Fashion show.

“Upacara bendara dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional ini memang kita lakukan setiap tahun, dan di akhir upacara nantinya dilakukan pengelaran Fashion show sebagai wujud menyemarak peringatan Hardiknas. “ kata Kepala SD Negeri 5 Muara Rupit.

Kegiatan upacara Hari Pendidikan Nasional tahun ini berjalan penuh khidmat, yang mana Kepala Sekolah SD 5 Muara Rupit Harlin Anggraini, menuturkan Upacara berlangsung dengan lancar dan di ikuti oleh seluruh siswa dan guru.

“Alhamdulillah upacara kali ini berjalan lancar, seluruh civitas sekolah mulai dari siswa, guru beserta staf tata usaha tanpa terkecuali ikut melaksanakan upacara Hardiknas,”tambahnya.

Syawaludin Candra, SPd selaku pengajar SDN 5 Muara Rupit mengatakan penting sekali menggelar upacara Hardiknas agar selalu mengenang sosok pahlawan.

“Momentum Hari Pendidikan Nasional 2 Mei ini tak lepas dari Sosok Ki Hajar Dewantara,”tuturnya.

Syawal berharap dengan digelarnya Upacara Hardiknas ini dapat memberikan pelayanan pendidikan merdeka belajar terdepan dengan menjadikan SDN 5 Muara Rupit cerdas, kratif dan religius serta berprestasi.Harapnya. (RVN )

Terpopuler

PLN Muratara Lakukan Pembersihan Jalur Listrik di Sepanjang Jalinsum
02 Sep

PLN Muratara Lakukan Pembersihan Jalur Listrik di Sepanjang Jalinsum

MURATARA | DETAKNEWS – PLN Cabang Muratara melakukan kegiatan pembersihan dan pemangkasan dahan pohon di sepanjang Jalan Lintas Sumatera (Jalinsum) pada

Manajer dan Karyawan Bantah Kabar Sejumlah Pegawai TPI 2 Labuan Mengundurkan Diri
06 Jan

Manajer dan Karyawan Bantah Kabar Sejumlah Pegawai TPI 2 Labuan Mengundurkan Diri

Karyawan TPI 2 Labuan saat memberikan klarifikasi bahwa gaji selalu diterima dan tidak ada pegawai yang mengundurkan diri. (Foto: Istimewa).

Ribuan Warga Karang Jaya Ingin HDS-HJW Lanjutkan Bangun Muratara Iluk
24 Aug

Ribuan Warga Karang Jaya Ingin HDS-HJW Lanjutkan Bangun Muratara Iluk

MURATARA | DETAKNEWS - Pasangan Calon Bupati H Devi Suhartoni (HDS) bersama Calon Wakil Bupati H Junius Wahyudi (HJW) bersilaturahmi

Seharian Air Tidak Mengalir, Kiriman Mobil Tangki Perumdam Tirta Berkah Diserbu Pelanggan
20 Dec

Seharian Air Tidak Mengalir, Kiriman Mobil Tangki Perumdam Tirta Berkah Diserbu Pelanggan

PANDEGLANG, BANTEN - Seharian air tidak mengalir, mobil tangki yang dikirimkan oleh Perusahaan daerah air minum (Perumdam) Tirta Berkah Pandeglang

Remaja Bengkulu Bunuh Ibu Kandung Saat Salat Zuhur
02 Aug

Remaja Bengkulu Bunuh Ibu Kandung Saat Salat Zuhur

Detaknews | Bengkulu – Warga Jalan Manggis 1, Kelurahan Panorama, Kecamatan Singaran Pati, Kota Bengkulu digegerkan oleh tragedi berdarah pada

Sakban : Pemilu telah Usai, Selamat kepada Wakil Terpilih di Dapil 3 Muratara
28 Feb

Sakban : Pemilu telah Usai, Selamat kepada Wakil Terpilih di Dapil 3 Muratara

MURATARA| DETAKNEWS - Pemilihan Umum (Pemilu ) Tahun 2024, Pemilihan Legislatif (Pileg) dan Pemilihan Presiden (Pilpres) yang telah usai di

error: Content is protected !!

Menu

berita

Lainnya

© 2025 Media detaknews.net. All rights reserved. Design by sukaweb.site