Minggu, 25 Januari 2026

MENU

Bhakti Sosial Dinkes Muratara Gelar Sunatan Massal Gratis

MURATARA | DETAKNews – Dinkes Muratara melalui Kepala bidang Pelayanan dan SDK Bapak Mirwan dan tim pelayanan beserta Puskesmas Surulangun dan Lintas sektor mekakukan kegiatan bakti sosial Sunatan Masal GRATIS bagi warga kecamatan Rawas Kegiatan ini bertujuan membantu masyarakat Kecamatan Rawas Ulu yang Kurang mampu, yang mempunyai anak sudah masuk usia sunat.

Kegiatan ini bertahap,dan akan dilaksanakan pada setiap Kecamatan.

Tasman Kepala Dinkes Melalui Kabag SDK Mirwan, menyampaikan,hari ini kami dari Dinas Kesehatan Kabupaten Musi Rawas Utara, beserta staf dan Rombongan, bekerjasama dengan Puskesmas Rawas Ulu,Lintas Sektor dan Tim Kesehatan lainnya melaksanakan kegiatan Bhakti Sosial yakni sunat masal bagi anak-anak di Rawas Ulu, yang sudah masuk usia sunat.Ungkap Mirwan.

Kegiatan ini kami laksanakan di setiap kecamatan yang ada di kabupaten Musi Rawas Utara,yakni 7 kecamatan dan kami laksanakan secara bergantian,dan Alhamdulillah hari ini kami laksanakan di wilayah kecamatan Rawas Ulu.Tambah Mirwan.

Untuk jadwal berikutnya,kami laksanakan berdasarkan jadwal yang di tetapkan oleh Dinkes Muratara.Dan bagi masyarakat yang ada di Desa-desa, khususnya kecamatan Rawas Ulu,agar saling memberi tahu serta berkomunikasi dengan pemerintah Desa,bagi yang mempunyai anak sudah masuk usia sunat, silahkan bawah ke Puskesmas Surulangun.Diahiri Mirwan (HB)

Terpopuler

Bupati Muratara Himbau Warga Berhati-hati Melintasi Jalan Aringin-Mandiangin Akibat Tiang Listrik Roboh
11 Sep

Bupati Muratara Himbau Warga Berhati-hati Melintasi Jalan Aringin-Mandiangin Akibat Tiang Listrik Roboh

MURATARA | DETAKNEWS -  Bupati Musi Rawas Utara (Muratara), H. Devi Suhartoni, melalui akun media sosialnya @H.Devi Suhartoni, menghimbau kepada

Peran Serta APMISO Ramaikan Industri Motor Listrik di Indonesia
02 Dec

Peran Serta APMISO Ramaikan Industri Motor Listrik di Indonesia

Jakarta - Peran serta Asosiasi Pedagang Mie dan Bakso (APMISO), ikut meramaikan industri motor listrik di Indonesia terlihat saat acara

Logo IWO Legalitas Terdaftar Kepemilikan Merek di Kemenkum
01 Apr

Logo IWO Legalitas Terdaftar Kepemilikan Merek di Kemenkum

Jakarta | detaknews – Pengurus Pusat Ikatan Wartawan Online (PP IWO) pada perayaan Idulfitri 1446 Hijriah memberitahukan kepada semua mitra

Ops Sikat 1 Musi Tahun 2025: Polres Muratara Bekuk 19 Pelaku Premanisme dan 3C
21 May

Ops Sikat 1 Musi Tahun 2025: Polres Muratara Bekuk 19 Pelaku Premanisme dan 3C

MURATARA | DETAKNEWS.net -, Rabu (21/5/2025) – Kepolisian Resor Musi Rawas Utara (Polres Muratara) sukses menggelar Operasi Sikat I Musi

Negeri Pantai Terima Bantuan IFP, Dorong Transformasi Pembelajaran Digital
23 Nov

Negeri Pantai Terima Bantuan IFP, Dorong Transformasi Pembelajaran Digital

MURATARA | DETAK NEWS — 23 November 2025. SD Negeri Pantai resmi menerima perangkat Interactive Flat Panel (IFP) sebagai sarana

Dianggap Tidak Sesuai Spesifikasi, Warga Pakuhaji Minta Pengaspalan Jalan Diperbaiki
24 Dec

Dianggap Tidak Sesuai Spesifikasi, Warga Pakuhaji Minta Pengaspalan Jalan Diperbaiki

PANDEGLANG, BANTEN - Menganggap pengaspalan jalan di Kp. Pakuhaji, Desa Pagerbatu, Kec. Majasari, Kab. Pandeglang, Banten, yang baru dikerjakan tidak

error: Content is protected !!

Menu

berita

Lainnya

© 2026 Media detaknews.net. All rights reserved. Design by sukaweb.site